Skip to main content

Posts

Showing posts from December, 2016

Dewan Keamanan (DK) Menyetujui Gencata Senjata di Suriah

lambang DK PBB Proyek resolusi Rusia yang berhubungan dengan persetujuan tentang gencatan senjata di Suriah diterima oleh anggota DK PBB pada hari terakhir tahun 2016.

Bangunan Bekas Penjara Transit Untuk Kaum Dekabrist di Kazan akan Kembali ke Penampilan Aslinya

foto vladimir gurin, TASS Di penjara ini pada tahun 1827 salah satu anggota kaum dekabrist A.M Grinevitskii meninggal, dan pada tahun 1887 di dalam penjara tersebut berkumpul para partisipan pertemuan mahasiswa, diantara mereka ada Vladimir Lenin.

Pertempuran dengan Boyarishnik

ilustrasi Apa yang identik dengan Rusia? Maka jawaban yang akan keluar biasanya moskow, dingin, Putin, dan vodka. Ya, bisa dibilang vodka merupakan kata yang tidak bisa dipisahkan dari Rusia, bahkan ada kawan yang menitipkan vodka dari Rusia.

Putin Memberikan Pernyataan Tentang Dokumen Gencatan Senjata di Suriah

mesjid di  old  Aleppo foto: George Ourfalian / AFP / Scanpix / LETA Kesepakatan muncul sebagai hasil kerja Rusia dengan Turki dan Iran, kata presiden Putin. Seperti yang dirilis oleh interfax.ru , presiden Federasi Rusia Vladimir Putin memberikan keterangan tentang pencapaian kesepakatan gencatan senjata di Suriah dan persiapan memulai perundingan dunia.

Ded Maroz (Djed Maroz), Santa Claus ala Eropa Timur

Pada bulan desember ada satu hari penting bagi orang kristen di dunia yaitu hari kelahiran Yesus. Selain sosok Yesus sendiri, ada satu sosok lain yang selalu menghiasi bulan desember, dia adalah Santa Claus atau Sinterklass. kartu natal Ded Maroz dan cucunya Snegarochka

Belajar Bahasa Rusia (Video 2)

всем привет balik lagi dengan video eps 2 dengan tema baru, yaitu penekanan. penekanan merupakan unsur penting dalam bahasa rusia, khususnya dalam ucapan atau verbal. salah penekanan orang rusia bisa nggk ngerti, bahkan bisa beda arti.

Pertempuran Untuk Aleppo: Fakta, Interpretasi, dan Sumber Independent

mesjid di old Aleppo foto: George Ourfalian / AFP / Scanpix / LETA Polisi Turki Mevlüt Mert Altıntaş, pada 19 desember menembak duta besar Rusia untuk Turki, Andrei Karlov, mengatakan bahwa peluru yang ditembakan ke punggung diplomat tersebut merupakan “pembalasan untuk Aleppo”. Kota besar Suriah besar ini sudah empat setengah tahun lebih telah menjadi pusat oposisi pada perang sipil. Rusia masuk ke konflik tersebut pada tahun 2015 dan semenjak saat itu ikut berperan menrekonsiliasi pihak-pihak yang berperang, dan serangan pasukan pemerintah ke Aleppo.